Peringati HKN, Bupati Pangkep Muhammad Yusran Beri Penghargaan terhadap Nakes Teladan

    Peringati HKN, Bupati Pangkep Muhammad Yusran Beri Penghargaan terhadap Nakes Teladan
    Hargai Prestasi, Bupati Pangkep H Muhammad Yusran Lalogau SP, MSI beri penghargaan dan hadiah buat nakes teladan

    PANGKEP - - Peringatan Hari Kesehatan Nasional(HKN) ke-57 tahun, Bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau(MYL) mengajak masyarakat untuk bersama dalam penanganan Covid-19.

    "Kita berharap, agar seluruh masyarakat, kita harus bekerja sama menangani pandemi Covid-19, "katanya.

    Meskipun saat ini katanya, Pangkep sudah zona hijau, namun ia tetap mengingatkan masyarakat untuk tetap menerapkan protokoler kesehatan penanganan Covid-19.

    "Karena ke depan, kita tidak tahu apakah ada varian baru. Olehnya itu, seluruh masyarakat Pangkep, mari kita tetap jaga Protokoler kesehatan, "tambahnya.

    HKN ini, MYL memberikan apresaisi kepada tenaga kesehatan berprestasi. Tujuannya, agar mereka tetap bersemangat dalam bekerja.

    Kepala dinas kesehatan Pangkep, Herlina menyampaikan, HKN tahun ini dengan tema sehat Indonesiaku, tumbuh negeriku.

    "Kita berharap, semua warga Indonesia bisa hidup sehat dan sejahtera, "ucapnya.

    Peringatan HKN ini, selain dilakukan apel pagi, juga diserahkan penghargaan kepada tenaga kesehatan teladan, selain Nakes teladan, penghargaan juga diberikan kepada mereka yang terlibat dalam program pemenuhan kesehatan termasuk kader, ibu-ibu yang terlibat dalam penanganan kesehatan ibu dan anak. Termasuk ibu yang memiliki anak sehat dan memenuhui ASI eksklusif.

    "Penghargaan ini diberikan sebagai motivasi kepada nakes agar lebih proaktif, lebih bersemangat dalam melaksanakan tugasnya, "ucapnya.

    Peringatan HKN ke 57 tingkat kabupaten Pangkep dilaksanakan apel pagi dipimpin bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau di halaman kantor bupati, Sabtu(27/11/21).

    Selain apel pagi dan pemberian penghargaan kepada Nakes, juga dilaksanakan pemeriksaan kesehatan.( Herman Djide)

    PANGKEP SULSEL
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Ikatan Apoteker Indonesia PC Pangkep Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Tiga Pilar Desa Desa Panaikang dan Puskesmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    TNI Ajak Masyarakat Nonton Film “Believe-The Ultimate Battle
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Squad Dragon Black Pangkep Gelar Jumat Berkah Subuh dan Bakti Sosial di Masjid Besar Bungoro
    Hari ini Paslon Nomor 1 MYL- ARA Gelar Kampanye Akbar di Bungoro, Ditaksir Ratusan Ribu Masyarakat Pangkep Hadir dan Terancam Macet
    Kapolsek Liukang Tangaya Laksanakan Cooling System di Pulau Sapuka, Wujudkan Pemilu Aman dan Kondusif
    Antusiasme Membludak, Warga Desa Kanaungan Sambut Pasangan Calon Bupati Pangkep Nomor Urut 1
    TNI Ajak Masyarakat Nonton Film “Believe-The Ultimate Battle
    Kapolsek Liukang Tangaya Laksanakan Cooling System di Pulau Sapuka, Wujudkan Pemilu Aman dan Kondusif
    Mantan Bupati Pangkep, Brigjen (Purn) Andi Baso Amirullah, Nyatakan Dukungan untuk Paslon Nomor Urut 1 MYL- ARA
    Kapolsek Liukang Tangaya Laksanakan Cooling System di Pulau Sailus, Wujudkan Pemilu Aman dan Kondusif
    Bhabinkamtias Desa Kabba Polsek Minasatene, Laksanakan DDS SDN. 25 dan 26 Tarweang Kabba
    Jelang Hari Jadi Polwan yang ke-75 Tahun, Polwan Polres Pangkep  Gelar Giat Jum'at Curhat
    Jalin Kedekatan dan Silaturahmi, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Pangkep Sambangi Warga Binaan 
    Dukung Kelancaran dan Kesuksesan Setiap Tahapan Pemilu 2024, Forkopincam Tondong Tallasa Bersinergi Hadiri Pelantikan dan Pembekalan Pengawas TPS Se-Kec.Tondong Tallasa
    Tingkatkan Kinerja, Tim Asistensi Bag SDM Polres Pangkep Kunjungan Ke Polsek Bungoro 

    Ikuti Kami